Karena kebutuhan teknologi yang semakin meningkat, maka teknologi yang ada harus dibuat secanggih mungkin. Dalam pemanfaatannya, teknologi sangat membantu manusia untuk menyelesaikan pekerjaan dengan mudah.

Melalui Departemen Teknologi Informatika, kami menerapkanĀ teknologi dalam setiap kegiatan BEM yang ada. Seperti pembuatan video, photography, desain grafis, dan lain sebagainya yang semuanya membutuhkan alat-alat teknologi yang canggih.